Apakah kamu bingung dengan kapasitas Flash Disk kamu yang penuh padahal isinya hanya sedikit??..
Kapasitas FlashDisk yang penuh tapi bukan karana isi data FlashDisk yang sebenarnya.
Jika kamu Pernah mengalami hal yang demikia, lakukan tips seperti di bawah ini:
1. Klik kanan pada USB FlashDisk kamu yang bermasalah, kemdian klik Properties.
2. Pilih tab Tools, kemudian klik Check Now..
3. Pada Form Check Disk Option centanglah keduanya kemudian klik Start, tunggu hingga
proses selesai (Disk Check Complete).
4. Tekan Ok dan close Properties, kemudian masuklah pada explorer dan lihat pada Drive
FlashDisk ada folder FOUND.000
5. Hapuslah Folder FOUND.000 + Isinya adalah File sampah Windows yang memenuhi
FlashDisk.
6. Sekarang cek/ lihat Properties drive FlashDisk kamu kapasitasnya sudah normal sesuai
dengan kapasitas data kamu yang ada di Usb FlashDisk.
Mengembalikan Kapasitas Flash Disk yang Menciut
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
4 comments:
Kalo ga ada folder FOUND.ooo gimana?
@Jitu_Xtreme: lihat dulu properties pada flash disk,jika jumlah Used space dengan Free space = Capacity maka folder FOUND.000 tidak akan ada.
thnx tas kunjungannya..
tidak bisa
mksy ya infonya... ak udah sampe ke tahap nemuin folder FOUND.000 terus ak delete...
tapi kok masih sama juga ya kapasitas flashdisknya, spacenya tinggal dikit yg tersisa padahal filenya dah gk ke hidden dan cuma ada 3 file document aja........
yaudah ak format aja flashdisknya, kita lihat apa y ap yg terjadi he e... tapi sebelum ak nemuin artikel ini, ak udah ngeformat flashdiskku dan belum ada sebulan dah ky gt lagi...
Post a Comment